Dapatkan 3 Keutamaan Puasa Ayyamul Bidh Jika Mengerjakannya

islam98 Views

Di majalah sebelumnya sudah dibahas keutamaan puasa senin kamis dan disini masih membahas mengenai puasa yaitu keutamaan puasa Ayyamul Bidh.

Puasa Ayyamul Bidh adalah puasa di pertengahan bulan hijriah dimana waktu penetapan puasa ini mengikuti kalender qomariah.

Orang-orang yang menjalankan puasa Ayyamul Bidh ini dijanjikan pahala oleh Allah Swt seperti berpuasa satu tahun penuh.

Keutamaan Puasa Ayyamul Bidh

Pada masa nabi muhammad Saw beliau memerintahkan secara langsung untuk melaksanakan puasa Ayyamul Bidh ini kepada para sahabat.

1. Terbukanya Pintu Ar-Rayyan

Sama halnya seperti puasa-puasa yang lainnya, orang yang menjalankan ibadah puasa akan dibukakan pintu Ar-Rayyan, begitu juga dengan puasa sunnah Ayyamul Bidh.

2. Menjaga Kecantikan Kulit

Pada saat berpuasa metabolisme tubuh dapat beristirahat dan ini sangat baik untuk kecantikan kulit dan juga kesehatan tubuh.

Berpuasa Ayyamul Bidh dapat menjaga kecantikan kulit karena dengan berpuasa bisa mengencangkan kulit terutama kulit wajah.

3. Menundukan Hawa Nafsu

Salah satu keutamaan puasa Ayyamul Bidh adalah mampu menundukan hawa nafsu seseorang karena orang yang berpuasa kondisi psikogisnya akan lebih sensitive dan bisa meredamkan perasaan yang emosi.

Itulah 3 keutamaan puasa Ayyamul Bidh yang akan kamu dapatkan jikan mengerjakannya, semoga bermanfaat.